Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2019

ULASAN BUKU A ROOM WITH A VIEW KARYA E.M FORSTER

Gambar
sumber gambar:  http://my-classic-books.blogspot.com/2015/09/books-room-with-view.html Identitas buku: judul buku: a room with a view pengarang buku E.M forster penerjemah: reni indardini penerbit: noura books ISBN: 978-602-0989-77-8 halaman: 356 halaman cover: soft cover harga: Rp. 59.000             Edward Morgan Forster, lahir pada tanggal 1 Januari 1879 dan   meninggal pada 7 Juni 1970. merupakan seorang novelis, penulis cerpen, esayis dan asal Inggris. Beberapa novelnya menyoroti perbedaan kelas dan hiprokrisi dalam masyarakat Inggris awal abad ke-20 yang begitu kaku, karya-karya novelnya antara lain meliputi: A Room with a View (1908), Howards End (1910), dan A Passage to India (1924). 3 karya ini yang memberikannya kesuksesan terbesar. sehingga Ia dinominasikan untuk Nobel Sastra dalam 16 tahun berbeda. Dan buku yang akan diulas pada kesempatan kali ini adalah karyanya yang berjudul a room with a view yang dapat dikatakan novelnya yang paling ringan dan pen

ULASAN BUKU SCARLET LETTER KARYA NATHANIEL HAWTHORNE

Gambar
sumber gambar:  https://realismemagis.blogspot.com/2018/07/review-novel-scarlet-letter-karya-nathaniel-hawthorne.html Informasi buku: judul buku: scarlet letter pengarang: Nathaniel hawthorne penerjemah: olenka munif jumlah halaman: 308 cover: soft cover genre: fiksi penerbit: narasi ISBN: 97997564320 harga: Rp. – Nathaniel Hawthorne lahir di Massachusetts, Amerika Serikat pada tanggal 4 Juli 1804 dan  meninggal di New Hampshire, Amerika Serikat pada 19 Mei 1864. adalah pembuat novel dan penulis cerita pendek Amerika Serikat pada abad ke-19. Ia dianggap sebagai figur penting dalam perkembangan sastra Amerika. Salah satu karya pentingnya pada masa itu yang tetap memiliki relevansi dengan masa kini ialah scarlett letter yang pertama kali terbit pada tahun 1850 yang akan diulas pada kesempatan kali ini. Cerita bermula dari berpindahnya seorang wanita bernama hester Prynne seorang wanita terhormat asal Inggris yang bermigrasi ke tanah baru yaitu amerika serikat, tepa

ULASAN BUKU ROBINSON CRUSOE KARYA DANIEL DEFOE

Gambar
sumber gambar:  http://mylibrari.blogspot.com/2011/11/robinson-crusoe-by-daniel-defoe.html Informasi buku: judul buku: robinson crusoe pengarang buku: Daniel defoe penerjemah: maria renny cover: soft cover genre: fiksi halaman: 386 penerbit: bentang pustaka ISBN: 978-979-1227-03-2 Harga: Rp. – Daniel Defoe (terlahir Daniel Foe) lahir di London pada   tahun 1659/1661 dan wafat pada   24 April 1731. Ia adalah seorang penulis dan jurnalis asal Inggris dengan aliran sastranya ialah petualangan. Robinson Crusoe adalah buku karyanya yang pertama yang mengisahkan suatu petualangan pada tahun 1719 yang mengantarkan ia menjadi salah satu sastrawan yang melampaui zamannya yang kemudian buku tersebut akan diulas dalam kesmepatan kali ini. Robinson crusoe merupakan seorang anak dari keluarga yang cukup terpandang di Inggris yang sengaja memilih nasib buruk sehingga ia terjebak di suatu pulau dan sendirian selama 3 dekade. Mengenyam pendidikan tinggi di jurusan hukum namun, i

ULASAN BUKU THE ENGLISH PATIENT KARYA MICHAEL ONDAATJE

Gambar
sumber gambar:  https://prelo.co.id/the-english-patient-si-pasien-inggris-michael-ondaatje-27d5b3e34d8b.html Identitas buku: judul buku: the English patient (si pasien Inggris) pengarang buku: Michael Ondaatje penerjemah: olivia bernadette halaman: 436 ISBN: 9786020268651 penerbit: elex media komputindo cover: soft cover harga: Rp. – Philip Michael Ondaatje,   adalah penyair Kanada, penulis fiksi, penulis esai, novelis, editor, dan pembuat film.   Yang lahir pada12 September 1943 di Kolombo, Sri Lanka. Dia merupakan seorang penulis adalah penerima beberapa penghargaan sastra seperti Penghargaan Gubernur Jenderal, Hadiah Giller, Hadiah Booker, dan Prix Médicis étranger. Karyanya yang berjudul the English patient yang terbit pada tahun 1992 merupakan karya yang mengantarkannya menuju penghargaan man booker prize pada tahun itu juga yang ulasannya kan diuraikan dibawah ini. Cerita dimulai dengan perkenalan hana, seorang perawat yang terjun pada perang dunia kedua